Senin, 30 Maret 2015

Berternak Jangkrik Mendatangkan Keuntungan Besar

Beternak Ternak Jangkrik merupakan usaha kerakyatan yang patut untuk diacungi jempol. Karena dengan Memelihara Jangkrik perekonomian masyarakat lebih terangkat karena mampu memberikan keuntungan yang cukup besar dari modal yang dikeluarkan tidak cukup banyak.
Berternak Jangkrik Menghasilkan Keuntungan Besar
Berternak Jangkrik Mendatangkan Keuntungan Besar

MANFAAT dari Budidaya Jangkrik

Manfaat Jangkrik segar yang sudah diketahui sangat baik untuk pakan burung berkicau seperti poksay, kacer, hwambie, dan masih banyak lagi karena kandungan protein dan gizi yang terdapat pada jangkrik dapat meningkatkan kualitaas suara burung kicau alias suara burung manjadi lebih merdu. Selain itu jangkrik juga digunakan untuk pakan ikan, baik juga untuk pertumbuhatn udang dan lele biasanya dijual dalam bentuk tepung.


PERSYARATAN LOKASI
  1. Lokasi budidaya harus tenang, teduh dan mendapat sirkulasi udara yang baik.
  2. Lokasi jauh dari sumber-sumber kebisingan seperti pasar, jalan raya dan lain sebagainya.
  3. Tidak terkena sinar matahari secara langsung atau berlebihan.
  4. Suhu yang stabil dan sesuai dengan habitat asli di alam bebas.

PEDOMAN TEKNIS BUDIDAYA

Budidaya Jangkrik merupakan salah satu jenis usaha yang jika tidak direncanakan dengan matang, akan sangat merugikan pelaku usaha. Ada beberapa tahap yang harus  dilakukan dalam merencanakan usaha ternak jangkrik, yaitu penyusunan jadwal kegiatan, menentukan struktur organisasi, menentukan spesifikasi pekerjaan, menetapkan fasilitas fisik, merencanakan metoda pendekatan pasar, menyiapkan anggaran, mencari sumber dana dan melaksanakan Usaha Ternak Jangkrik sesuai dengan standart pemeliharaan.

  • Penyiapan Sarana dan Peralatan
Menyiapkan segala macam peralatan yang dibutuhkan, seperti kandang dan peralatan pendukung kandang, pakan, tre, dll.
  • Pembibitan
  1. Pemilihan Bibit dan Calon Induk
  2. Perawatan Bibit dan Calon Induk  
  3. Sistem Pemuliabiakan 
  4. Reproduksi dan Perkawinan  
  5. Proses kelahiran
  • Pemeliharaan 
  1. Sanitasi dan Tindakan Preventif
  2. Pengontrolan Penyakit
  3. Perawatan Ternak
  4. Pemberian Pakan
  5. Pemeliharaan Kandang 

Harga 1 kg  Telur Jangkrik = Rp250rb Harga Belum termasuk ongkos Kirim


Catatan : harga sewaktu-waktu bisa berubah sesuai pasar!!!

Untuk pemesanan hubungi Bpk.Sugeng hp.085646386591
alamat
pulosari,ngunut,tulungagung
jawa timur
kode pos 66292

KETENTUAN:

Untuk wilayah luar jawa dengan ketentuan wilayah bisa dikirim melalui JNE REGULER (max.3-4hari). Untuk wilayah yang tidak terjangkau kiriman JNE REGULER, kami tidak bertanggung jawab atas keterlambatan pengiriman expedisi/MENETAS DIPERJALANAN. terima kasih!!!!

NB: Harga berubah sewaktu-waktu menurut keadaan pasarr!

Ketelatenan dan Perawatan yang baik adalah kunci agar Berternak Jangkrik Mendatangkan Keuntungan Besar bagi peternak untuk menunjang perekonomian masyarakat. Dengan keberhasilan yang didapat masyarakat dapat menjadi pengusaha mandiri yang siap bersaing didunia bisnis.